asahannews(berita asahan)
Jakarta – Pelempar sepatu Presiden Amerika Serikat George W Bush, Muntazar al-Zaidi menulis surat kepada Perdana Menteri Irak Nursi al-Maliki. Zaidi meminta maaf atas tindakan yang dilakukannya pada 14 Desember lalu.
“Dalam suratnya yang ditulis tangan, dia meminta maaf kepada perdana menteri,” ujar wartawan Yassin Majid, juru bicara Muntazar al-Zaidi berdasarkan rilis AFP, Jumat (19/12/2008).
baca selanjutnya
Iklan
Filed under: Uncategorized |
Tinggalkan Balasan